Pada Artikel ini mimin hanya akan memberikan contoh penggunaan If, if else, if else if else, dengan contoh kasus kelulusan dan pemberian nilai kepada siswa
document gantar tekno |
Contoh pengunaan if pada PHP
<?php
$nilai = 80;
echo "KELULUSAN <br>";
if($nilai >= 75){
echo "SELAMAT KAMU LULUS <br>";
}
?>
Hasil Eksekusi :
KELULUSAN
SELAMAT KAMU LULUS
Contoh pengunaan if else pada PHP
<?php
$nilai = 80;
echo "KELULUSAN <br>";
if($nilai >= 75){
echo "SELAMAT KAMU LULUS<br>";
}else{
echo "KAMU TIDAK LULUS<br>";
}
?>
Hasil Eksekusi :
KELULUSAN
SELAMAT KAMU LULUS
Contoh pengunaan if, else if, else pada PHP
<?php
$nilai = 80;
echo "Nilai ABCD <br>";
if($nilai >= 90 && $nilai <= 100){
echo "Nilai Kamu : A";
}else if($nilai >= 80 && $nilai <= 89){
echo "Nilai Kamu : B";
}else if($nilai >= 70 && $nilai <= 79){
echo "Nilai Kamu : C";
}else{
echo "Nilai Kamu : D";
}
?>
Hasil Eksekusi :
Nilai ABCD
Nilai Kamu : B
okk sekian aja semoga bermanfaat CONTOH IF ELSE PADA PHP dari mimin semoga bermanfaat. jika masih kurang paham atau ada error silahkan komen saja di kolom komentar yang mimin udah sediain di bawah artikel ini.
0 Reviews:
Posting Komentar